Lazada Otomotif Offer

Ban Zeneos Milano Untuk Nmax

  • Diterbitkan : 26 Jan 2022

Ban Zeneos Milano Untuk Nmax. Tak heran jika industri pendukung otomotif di Tanah Air berlomba-lomba menawarkan aksesori ataupun komponen lainnya agar bisa menikmati keuntungan dari skutik bongsor bermesin 155 cc tersebut. Saat dipakai perjalanan jauh (touring) ban ini juga menunjukkan kemampuannya di segala kondisi jalan, mulai dari aspal mulus, bergelombang, berlubang hingga jalanan basah. Desain kembangan ban ini memiliki banyak alur sehingga mampu membuang air dengan baik saat berjalan di atas jalanan basah.

Sebagai langkah antisipasi, jika Anda berniat menggunakan Zeneos Milano sebaiknya mengganti sepatbor depan aftermarket yang bagian belakangnya lebih panjang. Pria yang hobi berolahraga ini menyebut, penyebaran Zeneos Milano ring 13 diprioritaskan untuk wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi (Jabodetabek) serta Bandung terlebih dahulu.

Zeneos Milano Tambah Pilihan Ban Yamaha NMax

Ban Zeneos Milano Untuk Nmax. Zeneos Milano Tambah Pilihan Ban Yamaha NMax

"Saat ini kami sedang melakukan pengembangan ukuran dari ban Zeneos Milano yang sangat banyak diminati di Indonesia dan juga Filipina, yakni ukuran standar 110/70-13 dan 130/70-13," ungkap Senior Brand Executive & Prooduct Development PT Gajah Tunggal Tbk. Gajah Tunggal telah menghadirkan IRC Exato untuk pengguna ban Nmax Indonesia dan Filipina. Seperti dikutip dari situs resmi Gajah Tunggal, Zeneos dibuat dengan menggabungkan teknologi AGD (Advance Grip Design) dan kompon HSG (High Speed Grip) sehingga ban tersebut memiliki nilai seni untuk setiap produknya. Setiap produk Zeneos telah mendapatkan sertifikasi domestik maupun internasional berupa SNI, ISO, DOT dan E-Mark.

Baca Juga : Pirelli Diablo Rosso Sport Ring 14, Performa Racing untuk Matic Harian.

First Impression Ban Zeneos Milano NMax

Ban Zeneos Milano Untuk Nmax. First Impression Ban Zeneos Milano NMax

Usai terpasang, Carmudi Indonesia sebagai salah satu anggota yang juga berkesempatan memakai Zeneos Milano mencoba untuk merasakan langsung performa ban NMax yang kini sudah hadir dengan pilihan lebih lebar dibanding ban ukuran standard-nya ini. Awalnya sempat ada kekhawatiran kalau ukuran tersebut tidak akan muat dibelakang, mengingat shockbreker sudah berganti produk aftermarket menggunakan tabung.

Karena kalau tidak dilepas atau diseting ulang, pas dibawa jalan pasti akan bergesekan dengan ban. Kestabilan serta bentuk desain ban ini yang bikin Zeneos Milano NMax terasa memukau. Carmudi Indonesia merekomendasikan kepada pengguna Yamaha NMax yang ingin mencoba pakai ban lebar. Tentunya di compare dengan merek ban lainnya,” jelas Dodiyanto, Marketing Product Development PT Gajah Tunggal Tbk kepada Carmudi Indonesia, Selasa (16/5).

Zeneos Milano memenuhi kebutuhan konsumen pengguna Yamaha NMax yang menginginkan ban motor dengan desain dan kualitas premium, lebih lebar dari standard, tetapi harganya ekonomis. “Hadirnya Zeneos Milano untuk melawan ban-ban impor yang banyak di pasaran dan dijual dengan harga selangit. Menurutnya, ini adalah strategi sekaligus komitmen peduli PT Gajah Tunggal Tbk dalam menyediakan ban premium berharga murah. Kita 50-60 persen lebih murah, sepasang itu (depan-belakang) seharga 500 sampai 600 ribu rupiah, tapi engan kualitas yang tidak kalah mumpuni,” pungkasnya.

Review Singkat Ban Zeneos Milano untuk Yamaha Nmax - Review

Ban Zeneos Milano Untuk Nmax. Review Singkat Ban Zeneos Milano untuk Yamaha Nmax - Review

JAKARTA – PT Gajah Tunggal (GT), akan meluncurkan ban baru untuk pengguna Yamaha Nmax dalam waktu dekat bernama Zeneos Milano. Populasi Yamaha Nmax yang semakin menggurita di Indonesia, menggugah pihak GT untuk meluncurkan produk terbarunya. Ukuran yang sematkan pada sepedamotor berkapasitas 155cc tersebut cukup besar yakni 110/70-13 (depan) dan 130/70-13 (belakang). Namun dimensi si karet bundar standar pabrik dirasa masih belum bisa memuaskan para penggunanya. Pattern model ini tidak cocok buat motor bebek atau sport karena momen puntir lebih lama dibandingkan skuter,” ujar Dodiyanto selaku Marketing Product Development PT Gajah Tunggal Tbk. Kompon ban Zeneos Milano sendiri menurut kami lebih empuk sehingga bantingannya terasa nyaman.

Menggunakan ban Zeneos Milano dengan ukuran belakang 150/70-13 akan membuat tunggangan sedikit lebih tinggi. “Ban ini adalah pilihan lain untuk pengguna Yamaha Nmax yang ingin tampil beda.

Jika Anda sudah melakukan modifikasi pada spakbor depan dengan menggunakan mudflap atau menggunakan perangkat tambahan untuk menghindari cipratan air berlebih maka harus sedikit melakukan setting agar ban depan tidak bergesekan.

Daftar Harga Ban Yamaha NMAX Agustus 2020, Paling Baru Ada Zeneos Milano

Ban Zeneos Milano Untuk Nmax. Daftar Harga Ban Yamaha NMAX Agustus 2020, Paling Baru Ada Zeneos Milano

GridOto.com - Buat kalian yang lagi menentukan pilihan untuk mengganti ban Yamaha NMAX di bulan Agustus 2020 ini, bisa lihat pilihannya di sini sob. Daftar harga ban Yamaha NMAX yang GridOto.com rangkum ini mulai dari yang murah hingga di atas Rp 1 jutaan, so tinggal mengikuti kemampuan dompet sobat aja nih. Pilihan ban Yamaha NMAX terbaru dari PT Gajah Tunggal Tbk yang tengah melakukan pengembangan pada produk andalan mereka Zeneos Milano. Ban untuk Yamaha NMAX ini telah dipasarkan baik dalam maupun luar negeri. Seperti yang kita tahu, populasi Yamaha NMAX di Tanah Air cukup menggiurkan bagi produsen ban, terutama produk-produk aftermarket. Baca Juga: Hankook Tire Adakan Program Donasi Ban di Bekasi Hingga Akhir Tahun, Untuk Umum?

PT Gajah Tunggal Tbk selaku produsen ban motor bermerek IRC dan Zeneos, tengah menyiapkan salah satu produk terbarunya. Menariknya, mereka dikabarkan tengah mengembangkan Zeneos Milano dengan ukuran standar pabrik. “Kami sedang mengembangkan Zeneos Milano ukuran standar 110/70-13 (depan) dan 130/70-13 (belakang)," ujar Dodiyanto, Senior Brand Executive & Product Development PT Gajah Tunggal Tbk, Kamis (20/8/2020).

Bangga, Ban Zeneos Milano Digemari Pengguna Yamaha NMAX Filipina

Ban Zeneos Milano Untuk Nmax. Bangga, Ban Zeneos Milano Digemari Pengguna Yamaha NMAX Filipina

Salah satunya ban Zeneos Milano produksi PT Gajah Tunggal Tbk (GT), yang jadi incaran para pengguna Yamaha NMAX di Filipina. (Baca Juga: Daftar Harga Ban Yamaha NMAX Agustus 2020, Paling Baru Ada Zeneos Milano). "Ban ini memang dibuat untuk pasar afftermarket, dan NMAX di sana sudah jadi trend," kata Dodiyanto, Senior Brand Executive & Product Development GT.

(Baca Juga: Keren Nih, IRC Perkenalkan Ban Eco Trax dan RMC 830, Ini Keunggulannya). Asyiknya, enggak cuma buat ekspor saja, tapi Zeneos Milano ukuran standar juga akan dijual untuk Indonesia loh.

Zeneos Milano Spesial Yamaha NMax Pakai Medium Compound

Ban Zeneos Milano Untuk Nmax. Zeneos Milano Spesial Yamaha NMax Pakai Medium Compound

Jakarta - PT Gajah Tunggal Tbk menjawab kebutuhan pada pemilik Yamaha NMax. Kali ini lewat ban terbaru dari Zeneos, yaitu Milano dengan ring 13 inci.

Dodi Yanto, Marketing Product Development PT Gajah Tunggal Tbk mengatakan bahwa Milano menggunakan jenis medium compound dengan daya cengkram yang baik. (BACA JUGA : Balap Roadrace Kembali Berduka, Satu Pebalap Meninggal di Palopo). Untuk Milano kami menggunakan medium compound juga, namun kami beri racikan rahasia agar ngegrip maksimal dan awet," ucapnya saat dihubungi otojurnalisme.com.

(BACA LAGI : Ini Komentar Pengguna Zeneos Milano Spesial Yamaha NMax).